2. Wortel
Kulit wortel berpotensi membunuh sel kanker dalam uji coba laboratorium.
Zat tersebut juga memiliki kandungan antijamur, antibakter serta antiperadangan.
3. Mentimun
Kulit mentimun memiliki lebih banyak kalsium, magnesium, fosfor, potasium, vitamin A serta vitamin K.
Selain itu sebagian besar kandungan serat dalam mentimun berasal dari kulitnya.
4. Terong
Kulit terung mengandung antioksidan yang disebut nasunin.
Dalam penelitian, antioksidan tersebut penting untuk menjaga kesehatan jaringan otak.
5. Anggur
Baca Juga: Trik Membersihkan Kol Agar Bebas Dari Ulat, Efeknya Luar Biasa Kalau Pakai Air Garam
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR