Nasi goreng bisa tampil dalam berbagai gaya, termasuk dalam warna hitam yang kekinian. Nasi Goreng Tinta Cumi ini dijamin punya citarasa yang lezat. Simak resepnya berikut ini.
Durasi 45 menit
2 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Nasi Goreng Tinta Cumi:
1. Kerat-kerat cumi dan potong-potong kepalanya.
2. Panaskan minyak. Tumis bawang putih, bawang bombay, dan cabai merah besar sampai harum. Tambahkan cumi, dan kepala cumi. Aduk sampai berubah warna.
3. Masukkan tinta cumi,saus tiram, garam, merica bubuk, gula pasir, dan kecap asin. Aduk rata. Sisihkan di pinggir wajan. Tambahkan telur. Aduk sampai berbutir.
4. Masukkan nasi. Aduk rata sampai matang. Tambahkan angciu dan daun bawang. Aduk rata.(Ri)
(Baca juga: Telur Dadar Sayur Bumbu Semur, Cita Rasa Lezatnya Bikin Surprise Keluarga )
(Baca juga: Resep Sambal Bawang, Teman Ayam Geprek yang Lezatnya Tak Masuk Akal)
(Baca juga: Ayam Suwir Petai, Ide Makan Siang yang Super Menggiurkan)
(Baca juga: Kitchen Utensils Beserta Kegunaannya)
(Baca juga: Membuang Minyak Jelantah Dengan Benar)
KOMENTAR