Olahan ikan yang satu ini rasanya sungguh menggugah selera dengan siraman sambal dabu-dabu. Anda harus mencoba membuat Ikan Bakar Siram Sambal Dabu-Dabu Khas Manado ini di rumah.
Durasi 60 menit
4 porsi Porsi
Ingredients
Cara Membuat Ikan Bakar Siram Sambal Dabu-Dabu:
1. Lumuri ikan dengan garam dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit.
2. Bakar di atas bara sambil dibolak balik sampai matang.
3. Aduk rata cabai rawit hijau, cabai rawit merah, tomat merah, tomat hijau, bawang merah, dan garam.
4. Tambahkan minyak goreng, air lemon cui, dan kemangi. Aduk rata.
5. Siramkan sambal di atas ikan. (By).
(Baca juga: Makan 5 Kali Sehari Dalam Porsi Kecil Ternyata Lebih Efektif Menurunkan Berat Badan)
(Baca juga: Tips Pasti Sukses Membuat Saus Telur Asin Serbaguna Seenak Restoran)
(Baca juga: Resep Ayam Goreng Penyet Sambal Korek Mantap ala Pedagang Tenda Kaki Lima)
(Baca juga: Empat Langkah Memasak Cumi Saus Lemon Mayo nan Segar)
(Baca juga: Ngemil Sore Serasa di Bandung dengan Resep Batagor Lapis nan Gurih)
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR