(Baca juga: Percaya, Deh! Puding Dijamin Tidak Akan Berair Dengan Tips Ini)
- Tutup Panci Perlu Diperhatikan
Tutup panci pengukus dengan serbet hingga uap air tidak menetes di atas kue.
Namun, jika Anda menggunakan pengukus yang bertutup kaca, kekhawatiran ini tidak ada.
Dengan bentuk kaca yang melengkung, air mengalir ke pinggir panci, bukan menetes jatuh.
Itulah aneka hal yang bisa Anda ikuti agar sukses membuat kue tradisional kukus.
Agar lebih mahir lagi, tentu Anda bisa menengok berbagai resep kue tradisional kukus di website kesayangan Anda ini.
Selamat mencoba. (SP)
(Baca juga: Membuat Sarikaya Durian yang Lembut di Mulut)
(Baca juga: 45 Menit Membuat Bolu Kukus Mekar ala Toko Kue)
(Baca juga: Tanpa Oven, Yuk Buat Kue Lapis Beras Kacang Hijau Legit dan Lembut Ini)
KOMENTAR