SajianSedap.com - Kesehatan jadi hal utama yang wajib kita perhatikan.
Untuk menjaga kesehatan, bisa dimulai dengan konsumsi makanan dan minuman yang sehat.
Nah, salah satu organ penting yang wajib di jaga adalah paru-paru.
Menjaga kesehatan paru-paru sangat penting agar dapat bernapas dengan baik dan nyaman.
Namun sejumlah faktor bisa menyebabkan paru-paru 'kotor' seperti sering merokok atau terpapar polusi, nih!
Selain itu, penyakit tertentu juga dapat memicu kesehatan paru-paru terganggu.
Penelitian menunjukkan, dengan menjaga gaya hidup sehat serta mengonsumsi makanan yang baik bagi paru-paru, maka kondisi organ pernapasan ini bisa 'bersih'.
Lantas, apa saja sih makanan dan minuman untuk membersihkan paru-paru?
Mari simak berikut ini.
Melansir dari Kompas.com, berikut ini sejumlah makanan yang dapat 'membersihkan' paru-paru.
Catat, ya!
Hati-hati, Botol Plastik yang Punya Tanda Ini Jangan Digunakan untuk Isi Ulang Air Minum
KOMENTAR