Enggak Kalah dari Obat, Teh Leci Punya Khasiat Tak Terduga Ini Bagi Tubuh! Dari Cegah Kanker Hingga Turunkan Berat Badan
SajianSedap.com - Jenis teh banyak sekali ragamnya.
Mulai dari teh hijau, teh oolong, teh kunyit, teh merah dan lainnya.
Jenis-jenis teh tersebut memiliki segudang manfaat yang baik bagi tubuh.
Namun Anda pun harus tahu, ada yang namanya teh leci yang ternyata memiliki manfaat tak kalah dari jenis teh lainnya.
Selain untuk dinikmati, ternyata teh leci memiliki manfaat bagi kesehatan.
Teh leci adalah teh buah yang terdiri dari buah leci, jus, kelopak bunga atau ekstrak yang dicampur dengan teh hitam tradisional.
Baca Juga: Sering Banget Dibuang, Ternyata Serat Putih Pada Pisang Justru Punya Manfaat Luar Biasa Bagi Tubuh
Baca Juga: Sering Dianggap Sebelah Mata, Daun Pisang Punya Manfaat Untuk Orang yang Sedang Jalani Program Diet
Buah leci tumbuh di pohon yang merupakan satu-satunya anggota genus Litchi, yang dapat menjelaskan penampilan unik buah-buahan tersebut.
Pohon ini adalah tanaman asli dari sejumlah provinsi di Cina dan telah digunakan dalam pengobatan tradisional sepanjang sejarah.
Nah, mengutip dari Tribun Kesehatan, berikut ini beberapa khasiat luar biasa dari teh leci.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Tribun Kesehatan |
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR