1. Rendang
Peringkat pertama jatuh pada rendang.
Ya, olahan daging sapi ini memang enaknya bukan main dan bahkan pernah dinobatkan sebagai makanan terenak di dunia, lo.
Makanya, tak heran kalau rendang sendiri sebenarnya bisa kita temui di restoran-restoran Indonesia di luar negeri.
Menurut responden, rendang jadi makanan yang paling layak go international karena semua bumbum & rempah-rempah khas Indonesia ada di rendang.
Baca Juga: Resep #KemilauKulinerIndonesia: Resep Nastar Kacang, Kue Kering Lebaran yang Selalu Diburu Tamu
2. Gado-gado
Posisi kedua ditempati gado-gado.
Ya, salad kebanggan orang betawi ini ternyata menurut banyak orang wajib dicicipi para bule, lo.
Soalnya, gado-gado mudah dibuat menggunakan sayur-sayuran di sekitar kita.
Hanya saja, gado-gado menggunakan bumbu kacang special yang berbeda dari dressing salad lainnya.
Wah, mena tau para bule suka, ya.
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR