SajianSedap.com - Resep Puding Jeruk Slasih Lidah Buaya ini dijamin enak dan segar banget.
Soalnya, Resep Puding Jeruk Slasih Lidah Buaya ini memadukan bahan yang rasanya segar semua.
Dijamin deh, keluarga pasti menunggu Resep Puding Jeruk Slasih Lidah Buaya yang segar ini untuk segera disajikan.
Baca Juga: Resep Manggo Kiwi Puding Enak, Kudapan Dingin yang Cocok Disantap Sehabis Makan Malam
Waktu: 45 Menit
Sajian: 12 Potong
Bahan Puding I:
250 ml susu cair
30 gram gula pasir
1/2 bungkus agar-agar bubuk
1/2 sendok teh jeli instan
2 butir putih telur
1/4 sendok teh garam
30 gram gula pasir
1 sendok makan selasih, direndam, ditiriskan
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR