SajianSedap.com - Kalah tenar, daging ayam kampung sering dipandang sebelah mata.
Bahkan daging ayam kampung terkadang terbuang sia-sia karena teksturnya yang keras.
Padahal jika saja kita tahu kalau daging ayam kampung ternyata memiliki manfaat.
Jika biasanya dipakai untuk kuah saja, kini daging ayam kampung bisa membuat tubuh jadi lebih baik.
Baca Juga: WASPADA! Jangan Pernah Makan Daging Ayam dengan Ciri-ciri! Bisa Sebabkan Kematian
Kini ayam kampung lebih banyak dipilih dibanding ayam negeri karena manfaat kesehatannya yang lebih banyak.
Bahkan untuk makanan anak, lebih disarankan menggunakan ayam kampung karena makanannya lebih alami dan tanpa ada bahan kimia atau obat-obatan tertentu.
Tapi memang tekstur daging ayam kampung jauh lebih keras daripada ayam negeri.
Sehingga kita harus tahu bagaimana cara memasak ayam kampung agar dagingnya lunak dan enak saat dimakan.
Nah, sebelum masak ayam kampung, ada baiknya lihat tips yang satu ini agar dagingnya empuk.
Simak di bawah ini, ya!
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR