3. Mencegah Kanker
Menurut penelitian, curcumin memiliki sifat anti-kanker yang dapat membantu memperlambat perkembangan kanker.
Serta melindungi sel-sel sehat dari kerusakan yang disebabkan oleh terapi radiasi.
Selain itu, 6-gingerol, yang ada dalam jahe, serta cinnamaldehyde yang ada dalam kayu manis semuanya ditemukan memiliki efek antikanker.
Baca Juga: Sering Terpapar Asap Rokok? Rutin Minum Air Rendaman Kunyit Ampuh Turunkan Resiko Penyakit Paru-Paru
4. Memerangi Masalah Pernafasan
Susu kunyit bermanfaat bagi orang-orang yang rentan terhadap infeksi virus dan bakteri yang biasanya mempengaruhi fungsi sistem pernapasan.
Konsumsilah susu kunyit ini untuk sistem pernapasan yang lebih sehat.
5. Mendukung Kesehatan Tulang
Susu kunyit sarat dengan kalsium dan mangan yang semuanya dibutuhkan untuk tulang yang lebih kuat.
Minuman ini akan membantu menurunkan risiko osteoporosis kita.
Langsung rasakan perubahan pada tubuh dengan meminum ramuan susu kunyit ini.
Jadi, kapan ingin coba konsumsi?
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Intisari |
Penulis | : | Siti Afifah |
Editor | : | Siti Afifah |
KOMENTAR