5. Menghilangkan Goresan pada Kayu
Furnitur berbahan kayu memang rentan terhadap goresan.
Untuk menyamarkan goresan pada kayu, kita bisa menggunakan ampas kopi.
Caranya, cukup oleskan ampas kopi pada bekas goresan di permukaan furnitur menggunakan bantuan cotton bud.
Kita bisa mengoleskannya secara berulang sampai warna furnitur kembali seperti semua atau menyamai warna furnitur kayu aslinya.
Nah, itu dia 5 kegunaan ampas kopi untuk rumah tangga.
Meskipun bahan bekas, tapi siapa sangka ampas kopi memiliki banyak manfaat, kan.
Semoga bermanfaat, ya! (MA/Berbagai sumber)
Baca Juga: Terungkap Cara Bikin Donat Tidak Berminyak ala JCO, Trik Ini Jadi Rahasia Kuncinya
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR