2. Bermanfaat Bagi Jantung
Apel kaya sumber antioksidan seperti polifenol dan flavonoid yang baik untuk jantung.
Selain itu, apel dapat membantu Anda mendapatkan potasium yang merupakan mineral penting bagi jantung.
Dengan demikian, minum jus apel setiap hari akan meningkatkan fungsi jantung.
3. Mengurangi Kolesterol
Salah satu cara mengurangi kadar kolesterol dengan minum jus apel.
Ini karena jus apel padat dengan vitamin, mineral, dan antioksidan yang dapat membantu Anda mengontrol kolesterol.
4. Membantu Membersihkan Hati
Alkalinitas yang terdapat dalam apel membantu membersihkan sisa-sisa limbah dari hati dan mempertahankan tingkat pH tubuh.
Sementara itu, pektin yang ada di kulit apel efektif membantu menjaga sistem pencernaan Moms tetap sehat.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
Penulis | : | Rafida Ulfa |
Editor | : | Rafida Ulfa |
KOMENTAR