1. Panaskan margarin, tumis bawang bombai hingga harum. Masukkan tepung terigu, masak sebentar.
2. Masukkan susu cair, kaldu ayam, pala, garam, dan merica. Masak hingga mendidih, sambil diaduk-aduk.
3. Masukkan jagung manis, jamur, potongan ayam, dan sosis. Masak sebentar, kira-kira dua sampai tiga menit. Angkat.
4. Tuang ke dalam mangkuk saji, taburi daun paterseli di atasnya. Sajikan bersama roti sup atau soft roll kecil.
Membuat Sup Ayam Bening
Bukan hanya krim sup saja yang jadi menu olahan favorit keluarga.
Namun, sup ayam bening juga menjadi menu andalan untuk para ibu di rumah loh.
Melansir dari artikel SajianSedap.com sebelumnya, sup yang bening punya kelebihan pada rasanya yang ringan, jadinya saat dimakan terasa menyenangkan di lidah maupun tenggorokan.
Apalagi, jika sup ini dihidangkan sebagai menu makan malam untuk keluarga yang baru pulang dari bekerja.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Nova.ID |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR