10. Betis, telapak, pergelangan kaki bengkak
Kondisi bengkak di kaki bisa menjadi tanda, jantung tidak dapat memompa darah dengan lancar.
Ketika jantung tidak bisa memompa cukup cepat, darah kembali di pembuluh darah dan menyebabkan bengkak.
Gagal jantung juga dapat mempersulit ginjal untuk mengeluarkan lebih banyak air dan natrium dari tubuh, yang dapat menyebabkan bengkak di sejumlah bagian tubuh.
11. Detak jantung tidak teratur
Jantung Anda normalnya akan berdegup kencang saat gugup, bersemangat, bekerja keras, kurang tidur, atau kebanyakan kafein.
Tetapi, jika Anda kerap merasa jantung berdetak lebih cepat tanpa sebab, beri tahu dokter yang menangani Anda.
Bisa jadi detak jantung tidak teratur tersebut disebabkan gangguan di organ jantung.
Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Hati-hati, Ini 11 Tanda Penyakit Jantung yang Kerap Diabaikan
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR