Cara membuat:
1. Kupas pisang atau apel terlebih dahulu dan potong pisang agar mudah dihancurkan, lalu masukan ke dalam blender.
2. Setelah itu masukan susu, youghurt, chia seeds, dan oatmeal.
3. Blender selama 5 menit, jika ingin menambah kesegaran bisa tambahkan beberpaa es batu.
4. Smoothies untuk sarapan siap dihidangkan.
Dengan sarapan smoothies setiap hari dan mengurangi beberapa makanan yang berlemak, penurunan berat badan dinilai akan lebih efektif.
Tak hanya itu, diet ala Maria Vania ini harus dibarengi mengonsumsi makanan sehat dan bergizi lainnya serta rutin berolahraga.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini :
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR