Bumbu Halus:
8 buah cabai merah
6 butir bawang merah
1 buah tomat kecil
Cara Membuat Tumis Kangkung Cakalang Rica-Rica:
1. Tumis bumbu halus sampai harum.
2. Masukkan ikan cakalang. Aduk rata.
3. Tambahkan kangkung. Bubuhi garam, gula pasir, air jeruk limau, dan daun jeruk. Aduk rata.
4. Tuang air. Masak sampai bumbu meresap.
Baca Juga: Resep Kangkung Bumbu Bawang Enak, Solusi Untuk Menu Praktis Di Siang Hari
Baca Juga: Resep Kangkung Ikan Cue Enak, Menu Rumahan yang Rasanya Keterlaluan
Baca Juga: Resep Kangkung Bumbu Kemiri Enak, Menu Serba Sayur yang Rasanya Mantap Betul
Baca Juga: Resep Tumis Kangkung Cumi Asin Enak, Menu Serba Tumis Untuk Pelengkap
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR