Sajiansedap.com - Nama belimbing wuluh pasti sudah tidak asing bagi anda.
Ternyata jika kita minum air rebusan belimbing wuluh bisa berikan khasiat luar biasa untuk kesehatan loh.
Banyak orang enggan makan belimbing wuluh karena rasa asamnya yang luar biasa.
Membayangkannya saja sudah ketakutan.
Meski banyak ditemukan dan sudah sering dikonsumsi, banyak masyarakat Indonesia yang tak menyadari manfaat penting dari sayuran ini ini.
Baca Juga: Resep Punch Belimbing Lemon Enak Ini Kesegarannya Memang Tidak Ada Tandingannya
Belimbing wuluh ternyata mengandung begitu banyak nutrisi yang diperlukan tubuh.
Di antaranya seperti vitamin B, C, zat besi, fosfor, serat, dan anti oksidan.
Dilansir dari rndhealthtips.com, simak manfaat luar biasa belimbing wuluh bagi kesehatan berikut ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR