Cara Membuat Spageti Katsu Saus Putih:
1. Rebus spageti di dalam air mendidih. Tambahkan 1 sdm minyak. Rebus hingga matang. Tiriskan.
2. Ayam katsu, lumuri ayam dengan merica bubuk, garam, dan air jeruk nipis. Diamkan 15 menit. Celupkan ke dalam telur. Gulingkan di atas panir halus.
3. Goreng di dalam minyak yang sudah dipanaskan di atas api sedang hingga matang.
4. Saus, panaskan margarin. Tumis bawang putih hingga harum. Masukkan tepung terigu. Aduk hingga bergumpal. Tuang susu cair sedikit-sedikit hingga licin. Tambahkan keju parut, garam, dan merica hitam kasar. Aduk rata.
5. Sajikan pasta bersama chicken katsu, saus, dan taburan seledri cincang.
Baca Juga: Resep Spageti Tomat Pedas Enak, Inspirasi Menu Pasta yang Lebih Menarik Untuk Disantap
Baca Juga: Resep Spageti Ayam Bayam Enak, Menu Olahan Pasta Unggulan Untuk Bersantap Di Hari Minggu
Baca Juga: Resep Spageti Wijen Sosis Enak, Kreasi Menu Sarapan Di Hari Libur Kesukaan Siapa Saja
Baca Juga: Resep Spageti Tumis Oriental Enak, Menu Sarapan Menyenangkan Untuk Di Akhir Pekan
Baca Juga: Resep Spageti Goreng Jawa Enak, Perpaduan Dari Menu Internasional yang Pasti Cocok Lidah
Penulis | : | Robert Christianto |
Editor | : | Dwi |
KOMENTAR