Sajiansedap.com - Anda pasti sudah sangat familiar dengan gula.
Bahan pemanis makanan ini sering jadi favorit semua orang.
Karena gula memiliki banyak kegunaan untuk menambah rasa pada masakan ataupun minuman.
Bahkan ada beberapa orang yang suka memakan langsung gula.
Tapi untuk beberapa orang, gula harus dikurangi karena berbahaya untuk kesehatannya.
Namun tahukah Anda, selain untuk menambah rasa, gula juga baik untuk rambut, lho!
Bahkan menambahkan sesendok gula pada sampo ketika keramas bisa miliki manfaat yang menakjubkan!
Gak percaya?
Yuk simak manfaat gula untuk rambut berikut ini.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | kompas |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR