SajianSedap.com - Memiliki sepatu berwarna putih memang harus dapat perawatan ekstra.
Lecet dan terkena noda sedikit saja sudah terlihat dengan jelas.
Selain itu, sepatu putih juga lama kelamaan akan berubah kekuningan.
Karena hal itu ada cara mencuci sepatu ini pun ada trik khususnya, loh.
Mulai sekarang tidak perlu pergi ke mall dan ke tempat cuci sepatu kalau mau bersih kinclong lagi, nih.
Karena bahan-bahan yang ada di rumah selain deterjen juga bisa buat sepatu putih jadi kinclong seperti baru.
Salah satunya adalah dengan sabun cuci piring.
Ya, manfaat sabun cuci piring juga bukan hanya untuk mencuci peralatan rumah tapi juga bisa untuk mencuci sepatu, loh!
7 Manfaat Minum Air Dingin yang Jarang Orang Tahu, Selema Ini Sering Dikira Bikin Batuk
KOMENTAR