Alpukat Hilangkan Uban Di Rambut
Diketahui jika buah alpukat sendiri memiliki banyak manfaat baik untuk kesehatan.
Seperti menjaga kesehatan jantung, memperlancar sistem pencernaan, menjaga kesehatan mata, mengontrol tekanan darah, dan juga mencegah terjadinya kanker.
Selain itu buah alpukat ini juga ampuh untuk menjaga berat badan Anda menjadi tetap ideal.
Namun selain manfaat untuk kesehatan tubuh, ternyata alpukat memiliki kandungan yang baik untuk kesehatan rambut.
Buah alpukat sendiri mengadung vitamin C, vitamin E, protein, zinc, dan juga antioksidan yang memang terbukti baik untuk kesehatan rambut.
Dengan alpukat pertumbuhan rambut pun bisa semakin cepat.
Lebih mengejutkan lagi alpukat sendiri ternyata bisa bantu untuk membuat rambut yang dipenuhi uban kembali hitam berkilau.
Untuk membuat rambut yang dipenuhi uban kembali hitam berkilau, Anda bisa membuat alpukat menjadi masker rambut.
Source | : | Nakita |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR