SajianSedap.com - Saat mengonsumsi buah-buahan, umumnya kita mengupas kulitnya dan hanya mengonsumsi daging buahnya saja.
Salah satunya pisang, karena kulit buah pisang memang selain tidak umum dimakan rasanya juga cenderung pahit.
Namun daripada dibuang percuma, Anda bisa menggunakan kulit pisang.
Salah satu pemanfaatannya yaitu dengan dijadikan pupuk organik.
Kandungan gizi dan vitamin yang ada ampuh untuk meningkatkan kesuburan tanaman.
Penasaran bagaimana menggunakanya?
Simak berikut ini manfaat kulit pisang untuk menyuburkan tanaman.
Source | : | GridKids.id |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR