"Gak ada misalnya, 'harus diminum malem, harus diminum pagi, harus diminum siang' itu gak ada.
Secara penelitiannya belum ada, tapi secara kebiasaan saja yang mempengaruhi. Karena kan kebiasaan itu menyebabkan sugesti dari seseorangnya," lanjutnya.
"Silahkan mau minum malam, kadang kan ada juga yang malam-malam sambil habis magrib, sambil isya dan sebagainya untuk bisa santai di rumah atau pulang kerja anget-anget minum jamu, itu juga bisa. Jadi tidur enak.
Ada juga yang sebelum aktifitas, untuk pagi-pagi juga ada, ada siang yang lagi di kantor juga ada.
Jadi gak ada paten tertentu untuk bisa harus baiknya pagi, siang, malam, tidak." tutup Arief.
Baca Juga: Selain Rempah-rempah, Ini Dia Bahan Alami untuk Membuat Jamu, Simak Ya
KOMENTAR