SajianSedap.com - Manfaat mentimun dan lemon untuk kuliner dan kesehatan bukanlah rahasia lagi.
Sudah banyak orang yang rutin mengonsumsi keduannya setiap hari karena yakin akan khasiatnya.
Secara ilmiah, minum air mentimun yang dicampur dengan lemon juga ternyata sudah terbukti sehat.
Lemon dan mentimun masing-masing sudah terbukti memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.
Jeruk nipis kaya akan vitamin C yang meningkatkan sistem kekebalan tubuh.
Sedang mentimun dikemas dengan antioksidan dan elektrolit yang membuat tubuh terhidrasi dengan baik.
Lantas bagaimana jika keduanya dicampur?
Tentu, manfaatnya pun akan semakin kaya dan berkhasiat untuk tubuh.
Berikut ini manfaat mengonsumsi lemon dan timun yang akan Anda dapatkan jika rutin dikonsumsi.
Cara Menurunkan Berat Badan dengan Detoks Air Mentimun dan Lemon
Saat sedang melakukan penurunan berat badan, kebanyakan dari kita sering melupakan pentingnya detoksifikasi tubuh.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | NDTV |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR