Betul sekali, bahan yang dimaksud adalah cuka.
Anda pasti punya persediaan cuka di rumah.
Bahan ini biasa Anda gunakan sebagai bumbu masakan.
Namun manfaatnya tentu nggak hanya untuk memasak saja lho.
Sase Lovers bisa memanfaatkan cuka untuk membersihkan lantai seperti yang dilansir dari Apartment Therapy.
Cuka yang bersifat asam akan membuat kotoran di lantai akan terangkat secara maksimal.
Sampai-sampai pembersih lantai saja kalah lho.
Tapi bagaimana cara menggunakannya?
Cara Menggunakan Cuka untuk Mengepel Lantai
Untuk menggunakannya, Anda bisa mengikuti langkah di bawah ini ya Sase Lovers.
1. Bersihkan lantai terlebih dahulu
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR