Untuk menghilangkan keriput di tangan, Anda bisa menggunakan minyak zaitun pada malam hari sebelum tidur.
Pamakainnya dapat menggunakan sarung tangan katun dan biarkan semalaman, lalu bilas tangan dengan air hangat di pagi hari.
4. Jus Tomat
Jus tomat merupakan sumber antioksidan yang sangat baik, ditambah formulanya yang kaya akan likopen, sehingga tomat dapat melindungi dan menyehatkan kulit.
Anda bisa merendam tangan dalam jus tomat selama 10-15 menit dan bilas dengan air dingin.
Artikel berlanjut setelah video di bawah ini.
5. Masker beras
Tanda-tanda penuaan di kulit tangan dapat diatasi salah satunya dengan menggunakan masker beras.
Untuk membuatnya, giling bubuk beras dan campur dengan air mawar dan susu.
Gunakan masker di tangan dan biarkan mengering, setelah itu bilas dengan air hangat.
Source | : | Parapuan |
Penulis | : | Gusthia Sasky T |
Editor | : | Gusthia Sasky T |
KOMENTAR