SajianSedap.com - Uban atau rambut putih akan muncul seiring pertambahan usia.
Dan munculnya uban ini selalu menjadi momok bagi banyak orang.
Tak hanya mengganggu penampilan, tumbuhnya uban juga membuat gatal di kepala.
Untuk menanganinya, banyak orang akhirnya mencoba menghilangkan uban dengan menutupinya menggunakan cat rambut.
Cat rambut memang bisa menutupi uban, namun sifatnya hanya sementara dan kita harus mengecat rambut kembali jika sudah pudar.
Namun jangan khawatir, ternyata uban juga bisa dihilangkan dengan bahan alami.
Beberapa bahan makanan yang tersedia di pasaran bisa menjadi solusinya.
Tak hanya alami yang baik untuk rambut, ini juga mudah untuk digunakan.
Salah satu untuk menghilangkan uban secara alami ini adalah menggunakan tomat.
Penasaran bagaimana caranya?
Kalau begitu yuk simak artikel berikut ini.
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR