SajianSedap.com - Semua orang ingin memiliki kulit wajah yang sehat dan cerah.
Terlihat flawless, begitu istilah yang sekarang populer dipakai dalam dunia kecantikan.
Namun, pola hidup yang kurang teratur mungkin membuat kulit kita tak seindah yang dibayangkan.
Paparan sinar matahari, kurang tidur, hingga pola makan tidak sehat membuat kulit flawless itu makin sulit diraih.
Penyebab kulit kusam sendiri terdiri dari berbagai faktor.
Mulai dari tumpukan sel kulit mati, polusi lingkungan, stress, hingga paparan sinar matahari berlebih.
Jadi banyak orang lantas menjauhi berbagai faktor ini dibarengi perawatan kecantikan lain.
Kulit kusam ini bisa dihilangkan baik menggunakan produk perawatan kulit maupun cara alami lainnya.
Untuk cara alami, Anda bisa memanfaatkan bahan yang ada di sekitar Anda.
Misalnya daun sirih yang sudah terbukti baik untuk kesehatan kulit wajah.
Lihat berikut ini manfaat daun sirih untuk mencerahkan wajah kusam yang bisa dilakukan di rumah.
Source | : | Parapuan |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR