SajianSedap.com - Produk skincare kini memang tengah populer, namun ada sebagian orang yang belum tahu urutan pakai skincare yang benar.
Padahal urutan pakai skincare yang benar penting loh.
Dengan urutan pakai skincare yang benar, tentu efek atau hasil yang pekaian berbagai produk kecantikan ini akan optimal.
Bisa jadi hasil yang belum optimal saat memakai skincare ini bisa disebabkan karena kesalahan urutan pakai skincare loh.
Jadi jangan asal oles-oles di wajah.
Memang dengan berkembangnya jaman, berbagai merek produk perawatan bermunculan.
Tak seperti dulu yang harganya mahal, kini berbagai produk skincare pun memiliki harga yang cukup terjangkau.
Tak heran kini berbagai kalangan mulai memakai produk skincare secara rutin.
Namun sebagian orang yang masih awam, terkadang belum tahu urutan pakai skincare yang benar ini.
Untuk mendapatkan manfaat dari skincare dengan maksimal, Anda perlu mengetahui urutan penggunaannya dengan tepat.
Perlu diketahui bahwa ada sedikit perbedaan urutan skin care pagi dan malam hari.
Pada pagi hari, penggunaan produk skin care memiliki tujuan untuk melindungi kulit dari radiasi sinar ultraviolet (UV) matahari dan juga polusi udara.
Nah, jangan sampai salah, berikut urutan skin care pagi hari yang benar dilakukan.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | gramedia.com |
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR