SajianSedap.com - Santan adalah bahan masakan yang banyak sekali digunakan dalam berbagai olahan masakan Indonesia.
Bahan ini diperoleh dengan cara diesktrak dari daging buah kelapa tua yang hasilnya berwarna putih.
Santan terkenal mampu memberikan sensasi rasa gurih pada masakan serta memperkuat kelezatan rasa yang ada.
Santan mampu memberikan warna putih yang alami untuk masakan, seperti di lontong opor, garang asem hingga lodeh.
Meski memberi kenikmatan, santan telah dikaitkan dengan banyak masalah kesehatan.
Ini berkaitan dengan kadar lemak jenuh yang dapat meningkatkan risiko berbagai penyakit kronis, terutama penyakit jantung, stroke, hingga serangan jantung.
Perlu Anda ketahui bahwa tubuh memang memerlukan lemak sebagai energi, tapi tidak dalam jumlah yang banyak
Jadi banyak orang mencari bahan pengganti santan dalam masakan mereka agar lebih sehat namun tetap memberi kenikmatan.
Tak sulit mendapatkannya, beberapa bahan yang tersedia mudah dan murah ini bisa menggantikannya. Simak berikut ini.
Bahan pengganti santan untuk masakan dapat diperoleh dari produk susu atau non-susu.
Dilansir dari tastingtable, setidaknya ada 6 bahan pengganti santan untuk masakan yang mudah didapat.
Baca Juga: Harga Telur Sudah TEMBUS Rp 33.000/Kg, ini Bahan Penggantinya Supaya Dompet Tidak Makin 'Tercekik'
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR