Tidak hanya bagus untuk kulit, lidah buaya juga bisa menghilangkan kerak di gigi.
Namun Anda tidak bisa memakainya sendirian.
Lidah buaya harus dicampur dengan bahan lain biar makin efektif.
- Ambil 1 sdt gel lidah buaya, 4 sdt gliserin, 5 sdm baking soda, minyak esensial lemon, dan secangkir air.
- Campur semua bahan sampai merata.
- Kemudian gosokkan pasta gigi Anda dengan itu.
- Jangan lupa berkumur setelah menggosok gigi.
Ulangi cara ini setiap hari ya.
Cara ini bisa dipakai sampai plak dan karang gigi hilang.
Jika sudah hilang, lakukan cara ini setiap 3-4 hari sekali.
Baca Juga: Cara Aman Cuci Sedotan Logam dan Botol dari Lumut dan Kerak Kuning, Cuma dengan 2 Bahan Saja
Makanan kaya vitamin C seperti stroberi dan tomat memiliki sifat antimikroba.
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR