SajianSedap.com - Keberadaan tikus di dapur atau rumah Anda tentu membuat keluarga tidka nyaman.
Apalagi tikus kerap memakan makanan yang Anda simpan di dapur.
Tentunya hal ini bisa merugikan Anda.
Apalagi tikus juga bisa menyebarkan penyakit.
Kotoran dan air kencingnya bisa menyebarkan penyakit kaki gajah hingga pes.
Hal ini bisa membahayakan kesehatan keluarga.
Memang untuk mengusir tikus ini tidak bisa sembarangan.
Namun ternyata Anda bisa membasmi tikus ini sendiri loh.
Anda bisa membuar racun tikus sendiri di rumah.
Dalam sebuah kanal YouTube Mr. Maker, dijelaskan solusi alami yang sangat efisien untuk mengatasi masalah tikus, yaitu mengusir mereka dan membunuhnya dengan pasta gigi.
Bagaimana caranya?
Baca Juga: Biang Kerok Tikus Buang Kotoran dan Masuk Rumah yang Harus Segera Dicegah, Ternyata Ada 5
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Penulis | : | Idam Rosyda |
Editor | : | Idam Rosyda |
KOMENTAR