Sifat yang seperti ini bisa membunuh bakteri di gigi yang berlubang.
Untuk memanfaatkannya tinggal kunyah bawang putih mentah di gigi yang sakit.
Setelah itu, Anda bisa menelannya atau membuangnya.
3. Teh hijau
Jenis teh yang satu ini memang punya banyak manfaat untuk tubuh.
Salah satunya untuk membantu mengurangi produksi plak.
Caranya tinggal konsumsi saja teh hijau yang diseduh.
Anda juga bisa meminumnya dengan campuran air perasan lemon.
Sebagian artikel ini pernah tayang di Nakita dengan judul Kurang dari 5 Menit, Begini Cara Mengobati Gigi Berlubang Hanya Bermodalkan Cengkih
Baca Juga: Tak Perlu ke Dokter Gigi, Cara Mengatasi Gigi Berlubang Cuma Pakai Satu Bumbu yang Dibeli Warung ini
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR