SajianSedap.com - Cukup banyak peralatan dan perabotan di rumah yang jarang tersorot.
Bahkan beberapa sering diabaikan kebersihannya.
Salah satunya adalah gagang pintu.
Padahal benda inilah yang pertama kita genggam saat masuk rumah.
Berada di bagian luar rumah, membuat benda ini seringkali menghadapi masalah.
Mulai dari karat sampai bintik-bintik hitam.
Khusus bintik hitam tak lepas dari kondisi udara sekitar dan juga bekas tangan yang sering menempel di gagang pintu.
Tanpa perlu panggil tukang bangunan, kita bisa mengatasi sendiri masalah ini dengan bahan dari rumah.
Seperti menggunakan saus tomat.
Jadi pastikan untuk stok satu botol saus di rumah ya Sase lovers.
Berikut adalah beberapa cara menghilangkan bintik-bintik hitam di gagang pintu dengan bahan alami:
KOMENTAR