Banyaknya makanan di kulkas menunjukkan bahwa Anda tidak perlu khawatir tentang pangan atau sandang.
Jika kulkas selalu kosong, Anda akan berada dalam ekonomi yang buruk.
Saat ini, beberapa rumah cenderung memiliki lebih dari satu kulkas, tetapi disarankan untuk tidak meletakkan kulkas di kamar tidur.
Ini karena akan mempengaruhi orang yang tinggal di dalam hal pemikiran yang ekstrem, kepribadian yang aneh, juga menyebabkan keberuntungan karier menurun.
Nah, itu dia apa saja yang boleh dan tidak boleh dilakukan pada kulkas.
Semoga Anda dapat menerapkan tips sederhana ini untuk feng shui keluarga dan dapur yang lebih baik.
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR