SajianSedap.com - Gunting merupakan alat rumah tangga yang sering digunakan untuk sejumlah keperluan.
Fungsi utamanya digunakan memotong bahan lunak seperti kertas, bungkus makanan, dan lainnya.
Dan karena fungsinya ini, banyak orang memilikinya dalam jumlah lebih dari satu atau dua di rumah mereka.
Namun karena sering dipakai atau karena usianya yang sudah lama dan jarang diasah, gunting bisa menjadi tumpul.
Salah satu tanda gunting dapur tumpul adalah kamu harus menekan lebih kuat saat menggunakannya untuk memotong sesuatu.
Gunting yang tumpul ini tentu akan sulit digunakan dan mengganggu saat dipakai.
Sehingga kebanyakan dari kita mungkin akan buru-buru membeli gunting baru ketika yang lama sudah usang.
Tetapi Anda jangan buru-buru langsung beli gunting baru.
Berikut ini ada cara menajamkan kembali gunting tumpul Anda dengan bantuan peralatan di dapur Anda. Yuk simak!
Dilansir dari Callivaley.com berikut cara sederhana mengasah gunting dapur agar gunting tajam kembali.
Anda bisa memanfaatkan alat-alat di dapur sebagai pengasahnya, seperti stoples kaca, alumunium foil, hingga peniti.
Baca Juga: Cara Mengatasi Gunting Tumpul dengan Satu Tetes Minyak Goreng
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
Source | : | Kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR