- Mengurangi angin, kembung, dan kram.
Bukan cuma menghilangkan bau mulut, gingerol, senyawa yang ada dalam jahe juga dapat membantu menurunkan risiko infeksi.
Gingerol memiliki kemampuan untuk menghentikan pertumbuhan bakteri.
Pertumbuhan bakteri biasanya terkait dengan penyakit seperti radang gusi.
Minyak atsiri jahe memiliki sifat anti-inflamasi yang mirip dengan obat anti-inflamasi non-steroid.
Maka, tak heran jahe bagus untuk mengatasi berbagai penyakit.
Seperti flu, nyeri haid, dan sakit kepala.
Jadi tidak hanya bisa kita manfaatkan untuk memasak saja, jahe juga bisa kita gunakan untuk mengatasi beberapa masalah kesehatan, salah satunya bau mulut.
Kalau ingin tetap percaya diri tanpa takut bau mulut menyerang, jangan lupa untuk rutin mengonsumsi air jahe ya sase lovers.
Selain itu, beberapa manfaat kesehatan luar biasa lainnya membuat kita pasti jadi lebih ingin menyantap jahe setiap hari.
Artikel ini telah tayang di Nakita.id dengan judul : Gak Nyangka Cara Menghilangkan Bau Mulut dengan Jahe Ternyata Seampuh Itu! Cukup Buat Racikan Ini Lalu Diminum, Dijamin Napas Kembali Wangi
Cara Menghilangkan Rambut Rontok di Saluran Air Kamar Mandi Pakai Bahan Dapur Ini
KOMENTAR