SajianSedap.com - Daun pisang tentu saja sudah tak asing lagi bagi sebagian besar masyarakat Indonesia.
Kita bisa mendapatkan daun pisang ini dengan mudah dan murah.
Di pasar kita bisa dapatkan seikat daun pisang dengan harga Rp 5000,-.
Kita bahkan bisa mendapatkannya gratis dengan memetik sendiri kalau ada di dekat rumah.
Biasanya daun pisang ini digunakan untuk alas makan, membungkus makanan, kerajinan dan lain sebagainya.
Namun, tahukah kamu kalau harga daun pisang di Jepang bisa sangat fantastis, loh!
Kok bisa gitu, ya?
Apa memang manfaatnya?
Ya, daun pisang Okinawa di Jepang dijual 2.280 Yen per lembar atau sekitar Rp 300 ribu.
Padahal, di Indonesia daun pisang bisa didapat dengan harga murah mulai Rp 5 ribu satu ikat.
Kira-kira, bedanya apa ya daun pisang Okinawa dan yang ada di Indonesia?
Baca Juga: Beda dan Unik, Magelang Punya Kue Keranjang Daun Pisang yang Laris Manis saat Imlek
Manfaat dan Penggunaan Tawas, Benarkah Bahan Kimia Ini Ampuh untuk Mengusir Bau Badan?
KOMENTAR