Memiliki kulit yang lembut tentu akan berdampak pada kecantikan.
Nah, banyak sekali, bukan, manfaat mengonsumsi air dingin yang tidak terduga untuk kesehatan Anda?
Yuk, kita tingkatkan frekuensi mengonsumsi air dingin demi kesehatan.
Namun, tentu ada kondisi tertentu yang membuat kita harus mengurangi konsumsi air dingin.
Contohnya adalah saat terkenal demam, flu, sinusitis, dan alergi suhu ekstrim. (Grid.ID/Rini Listiawati/Ridho Nugroho)
(Baca juga: Makanan yang harus dihindari Penderita Cacar Air)
(Baca juga: Mencairkan dan Memanaskan Masakan Beku)
7 Manfaat Minum Air Dingin yang Jarang Orang Tahu, Selema Ini Sering Dikira Bikin Batuk
KOMENTAR