Soalnya adonan tersebut mengandung mentega yang berat.
Untuk itu kita harus mengaduknya dari atas, terus ke bawah hingga menyentuh dasar wadah, lalu kembali ke atas.
Dengan begitu, mentega akan tercampur dengan sempurna.
Kalau menggunakan gerakan memutar, udara pada adonan bisa keluar.
Hal itu bisa menyebabkan hasil cake jadi bantet.
(Baca juga: Anaknya Baru Ulang Tahun Pertama, Nia Ramadhani Akan Sewa Hotel Mewah, Menunya Bikin Syok!)
(Baca juga: Jarang Diekspos, Maia Estianty Bawa Keluarga Besarnya Makan di Restoran Mewah, Ada Al El Dul Juga)
Teknik Mencincang
Kalau membuat kue kering, maka kita gunakan teknik mencincang.
Teknik ini digunakan supaya gluten pada tepung terigu yang berada dalam adonan kue kering bisa terbentuk dan tidak menghasilkan tekstur adonan seperti karet.
Adonan kue kering yang mengaret akan sulit dibentuk karena bisa mengecil.
Kita bisa mengaduk adonan dengan spatula, tapi bisa juga dengan tangan.
5 Cara Aman Hilangkan Panu di Kulit, Gak Perlu Obat Tetes yang Rasanya Panas saat Dipakai
Penulis | : | Sajian Sedap |
Editor | : | Sajian Sedap |
KOMENTAR