Itu sebabnya kuliner satu ini selalu jadi favorit.
Mencari penjual rica-rica mentog di Kendal bukan hal yang sulit.
Tapi, yang jadi favorit berlokasi di pertigaan Desa Randusari, Kecamatan Rowosari.
BACA JUGA: Rumah Mewah Bak Istana, Ternyata Begini Penampakan Dapur Nia Ramadhani yang Super Luas
4. Rambak
Yang satu ini bisa jadi oleh-oleh untuk kampung halaman atau camilan di sepanjang jalan.
Rambak atau kerupuk kulit sapi khas Kendal sangat terkenal, lo.
Rambak khas Kendal menggunakan bumbu khas yang membuatnya jadi super gurih dan beda dari yang lain.
Penjual kerupuk rambak paling terkenal ada di sebrang Masjid Pegadon Kendal.
Sudah terbayang kelezatan aneka kuliner khas favorit ini?
Yuk mampir ketika melewati jalur Pantura saat mudik nanti.
Mengisi perut dengan makanan lezat sekaligus wisata kuliner di sepanjang Kota Kendal.
BACA JUGA: Jangan Panik! Ini Tips Jika Terkena Luka Bakar Saat Memasak
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR