Sajiansedap.id – Sembelit atau bahasa ilmiahnya konstipasi merupakan suatu masalah yang terjadi pada sistem pencernaan.
Hal ini diakibatkan kotoran mengalami pengerasan secara berlebih sehingga susah dibuang.
Masalah pencernaan yang satu ini pasti pernah dialami oleh setiap orang dan sering dianggap sebagai gangguan ringan.
Padahal konstipasi tidak boleh dianggap remeh, karena bisa berujung pada penyakit yang sangat menyeramkan.
Penelitian yang melibatkan 3,5 juta data pasien di Amerika Serikat ini menyimpulkan bahwa seseorang dengan riwayat konstipasi punya risiko lebih besar untuk mengalami penyakit ginjal kronis dan gagal ginjal.
Penyakit ini juga dapat menyebabkan kanker usus!
Tanpa penanganan yang serius, konstipasi atau sembelit akibatnya sangat fatal dan bisa menyebabkan kematian.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
KOMENTAR