Sajiansedap.id - Santan menjadi salah satu bumbu masak wajib untuk orang Indonesia.
Penggunaan santan sebagai bumbu masakan tidak terbatas pada makanan pembuka, utama, atau penutup.
Sebut saja rendang, opor, gulai, soto, hingga olahan bubur kacang hijau dan ketan hitam.
Santan memang bisa memberikan rasa gurih pada masakan.
Penggunaan santan ini akan masakan akan terasa creamy dan legit.
Tidak heran jadinya jika santan menjadi bumbu masak primadona.
Baca Juga : Kasihan, Kaki Ayah Pevita Pearce Diamputasi Karena Penyakit, Makanan Sehari-Hari Ini Jadi Penyebabnya
Banyak Diproduksinya Santan Instan
Sebegitu banyaknya makanan yang menggunakan santan sebagai bumbu masaknya, sampai-sampai banyak sekali merk lokal yang memproduksi santan instan.
Santan instan ini diproduksi layaknya susu cair.
Penulis | : | Ellytarahma |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR