Baca Juga : Wah, Paru Goreng Bumbu Bacem Pedas Ini Aromanya Menggugah Selera
Tak hanya itu, Bottura juga bersikeras bahwa memotret dan mengunggah foto makanan ke Instagram menyebabkan orang lain terobsesi pada estetika makanan tersebut.
Jadi, bukan pada rasa yang dimiliki oleh makanan itu sendiri.
Oleh karenanya, Bottura membuat sebuah makanan 'buruk rupa' yang diberi nama ‘Oops I dropped the lemon tart’.
Makanan itu adalah kue tart yang dihias dengan lemon yang terlihat seperti telah jatuh di lantai namun memiliki rasa yang luar biasa.
Melalui hidangannya itu, Bottura ingin menunjukkan bahwa tidak semua yang tampak indah pasti terasa lebih baik.
Baca Juga : Buka Cabang Restoran di Makassar, Ashanty Biarkan Aurel Jadi Pelayan dan Tiduran Di Lantai Bersama ART
Artikel ini sudah tayang di Nextren dengan judul "Chef Restoran Terbaik Dunia Ini Anti Memotret Sebelum Makan"
Source | : | Nextren.grid.id |
Penulis | : | David Togatorop |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR