Rahasia Gulai Kepala Ikan Maknyus
Semua pasti bisa membuat gulai kepala ikan favorit semua orang kalau menggunakan tips yang satu ini.
Hal pertama yang perlu kita tahu adalah jenis ikan yang enak dijadikan gulai.
Sebenarnya hampir semua ikan bisa dijadikan gulai.
Baca Juga: Resep Nasi Gulai Enak Satu Ini Harus Kita Hadirkan Untuk Menu Makan Siang Istimewa Nanti
Baca Juga: Resep Bakso Goreng Bihun Enak, Camilan Renyah Untuk Mengisi Waktu Di Sore Hari
Tapi kriteria yang paling enak adalah kepala ikan yang berukuran besar dan banyak dagingnya.
Contoh kepala ikan dengan kriteria tersebut adalah kakap, tenggiri, tuna, dan tongkol.
Semuanya rata-rata berukuran besar dan bisa menyerap bumbu dengan sempurna.
Selain itu kita bisa menikmati daging di dalamnya.
Source | : | Sajian Sedap |
Penulis | : | Marcel Mariana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR