SajianSedap.com – Labu siam memang sayuran yang sangat lezat.
Ibu-ibu sering mengolahnya untuk menjadi oseng labu siam.
Selain itu, labu siam juga sangat kaya manfaat.
Mulai dari dapat menyembuhkan berbagai penyakit hingga dapat membuat kulit menjadi lebih bagus.
Namun sayangnya ada satu kelemahan labu siam.
Labu siam punya getah yang ada di dalam buahnya.
Biasanya orang-orang akan membersihkannya dengan cara digosok.
Tapi sekarang Anda nggak perlu capek menggosok labu siam nih Sase Lovers.
Cukup direndam dengan bumbu dapur ini, getah labu siam bisa hilang lho!
Penasaran apa bumbunya?
Menghilangkan Getah Labu Siam dengan Air Garam
Penulis | : | Laksmi Pradipta Amaranggana |
Editor | : | Raka |
KOMENTAR