SajianSedap.com - Olahan daging ayam selalu menjadi favorit berbagai kalangan, sebut saja ayam goreng tepung.
Ayam goreng tepung mudah dijumpai di berbagai rumah makan hingga restoran cepat saji.
Ini merupakan sajian dari daging ayam yang dibalur tepung atau adonan encer yang dibumbui dan digoreng.
Penepungan menambahkan lapisan renyah atau kerak ke bagian luar ayam sekaligus mempertahankan kelembutan dan air dalam daging.
Inilah yang memberi kenikmatan saat menyantap ayam goreng tepung.
Untuk membuat ayam goreng tepung yang renyah ala restoran cepat saji pun sebenarnya tak sulit.
Namun yang perlu diperhatikan dalam membuatnya adalah agar ayam bisa matang sempurna sampai ke dalam namun tetap renyah.
Beriku ini ada tips tersendiri dalam cara memasak ayam goreng tepung untuk Anda coba di rumah.
Tidak sulit dan pemula pun bisa melakukannya sendiri.
Dilansir dari today dan Kompas, berikut ini tips memasak ayam goreng tepung dengan benar agar hasilnya renyah dan matang sempurna.
Dijamin hasilnya bisa mirip dengan buatan restoran cepat saji.
Baca Juga: Resep Ayam Goreng Air Kelapa Super Gurih Ini Cuma 2 Langkah Saja Untuk Membuatnya
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Source | : | today,kompas |
Penulis | : | Amelia Pertamasari |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR