Siapa yang menyangka kalau konsumsi nasi sisa di pagi hari bisa menjauhkan dari penyakit perut, loh.
Kok bisa?
Hal ini karena nasi bertugas untuk menghilangkan panas berbahaya dan berlebihan dalam tubuh.
Serat pada nasi juga membantu meredakan sembelit dan masalah perut.
Belum banyak yang tahu kalau nasi sisa ini juga memiliki manfaat.
Ya, nasi sisa kaya akan mikronutrien dan mineral.
Kebutuhan zat besi, kalium, dan kalsium harian akan terpenuhi jika makan nasi sisa bekas kemarin.
Sehingga makan nasi ini setiap hari dapat membantu seseorang terus sehat.
Jangan salah, makan nasi sisa juga bisa membantu tetap langsing.
Ini karena nasi ketika didinginkan semalaman, akan memiliki kalori yang lebih sedikit.
Baca Juga: Suguhkan Resep Nasi Gurih Hijau Ini Sebagai Menu Sarapan Spesial di Akhir Pekan, Yuk!
KOMENTAR