4. Saus, tumis bawang merah, bawang putih, bawang bombay, dan cabai merah hingga harum. Masukkan saus sambal bangkok, kecap ikan, garam, merica, dan gula pasir. Aduk rata.
5. Tuang air. Aduk hingga mendidih.Tambahkan larutan maizena. Masak sambil diaduk sampai meletup-letup. Masukkan daun ketumbar dan air jeruk nipis. Aduk rata. Angkat.
6. Tata ikan di atas badan ikan di atas piring. Siramkan saus. Sajikan.
Baca Juga: Tak Perlu Bingung Menyajikan Lauk Sedap, Hadirkan Saja Resep Ikan Goreng Bumbu Kari Ini
Baca Juga: Resep Ikan Goreng Sambal Santan Ini Pasti Pas Untuk Menu Spesial Makan Malam Nanti
KOMENTAR