2. Hindari kuning telur
Jangan pernah menambahkan kuning telur ke dalam adonan bakpao.
Kuning telur sudah pasti akan membuat bakpao jadi menguning.
Lagipula, adonan bakpao sebenarnya tidak perlu menggunakan telur, kok.
Kalau terpaksa harus menggunakan telur gunakan saja bagian putihnya.
3. Gunakan mentega putih
Pilih mentega putih ketimbang mentega biasa saat akan membuat bakpao putih.
(Baca juga: Minyak Goreng Cepat Menghitam? Ini Dia Tips Mudah Mengatasinya)
(Baca juga: Ternyata Melelehkan Mentega Tidak Boleh Sembarangan! Ini Cara Tepatnya)
4. Beri tambahan tepung tangmien
Untuk yang belum tahu, tepung tangmien adalah sari pati dari tepung kanji.
Tepung satu ini kalau diolah akan menghasilkan makanan berwarna putih.
Trik Menghilangkan Henna di Kulit Lebih Cepat, Gosok dengan 1 Bahan di Dapur Ini
Penulis | : | Virny Apriliyanty |
Editor | : | Virny Apriliyanty |
KOMENTAR